Berlomba-Lomba Untuk Mengumandangkan Adzan, Bersegera Menuju Shalat, Serta Berupaya Untuk Mendapatkan Shaf Pertama
Daftar isi [Tampil]
Telah menceritakan kepada kami Qutaibah, dari Maalik, dari Sumaiy maulaa Abu Bakr bin ‘Abdurrahman, dari Abu Shaalih As-Sammaan, dari Abu Hurairah, bahwa Rasulullah Shallallaahu ‘alaihi wasallam bersabda,
“…Kalaulah manusia mengetahui apa yang terdapat pada adzan dan shaf pertama kemudian mereka tidak mampu mendapatinya kecuali dengan cara mengundi maka mereka pasti akan mengundinya, dan kalaulah mereka mengetahui apa yang terdapat pada bersegera menuju shalat maka mereka pasti akan berlomba-lomba kepadanya, dan kalaulah mereka mengetahui apa yang terdapat pada ‘atamah (shalat ‘Isya’) dan shalat Subuh maka mereka pasti akan mendatanginya walau dengan cara merangkak.”
[Shahiih Al-Bukhaariy no. 654; Shahiih Muslim no. 440]
[Shahiih Al-Bukhaariy no. 654; Shahiih Muslim no. 440]
Posting Komentar untuk "Berlomba-Lomba Untuk Mengumandangkan Adzan, Bersegera Menuju Shalat, Serta Berupaya Untuk Mendapatkan Shaf Pertama"
Tata Tertib Berkomentar :
🔖 Berkomentarlah yang relevan sesuai topik.
🔖 Jika bermanfaat, sobat bisa bagikan juga ke teman-teman sobat melalui tombol media sosial di atas, karena berbagi itu indah, semoga jadi jalan kebaikan.